Hai teman-teman, pada video kali ini kita mau cobain sebuah kamera mirrorless murah meriah, yaitu Fujifilm X-A2 Mirorless Camera. Kamera ini harganya murah, sekitar 2jt-3jt karena bukan keluaran baru, melainkan kamera keluaran tahun 2015 dan sudah jarang ditemukan baru nya.
Tetapi, secara spesifikasi dan hasilnya, apakah masih layak digunakan untuk sekarang ini? Teman-teman bisa langsung meyimak video reviewnya ya.
Fitur Utama Fujifilm X-A2 :
- 16.3MP APS-C CMOS Sensor
- EXR Processor II
- .0″ 920k-Dot 175° Tilting LCD
- Full HD 1080p Video Recording at 30 fps
- Built-In Wi-Fi Connectivity
- Eye AF, Auto Macro AF, Multi-Target AF
- Up to 5.6 fps Shooting and ISO 25600
- Q Menu Button and Super i-Flash
- Film Simulation and Multiple Exposure
- Fujinon XC 16-50mm f/3.5-5.6 OIS II Lens
Baiklah teman-teman, itulah video review kamera oleh youtube batam kamera, semoga bermanfaat.